Logoterapi Medical Ministry Untuk Mengatasi Depresi Klien Gagal Ginjal Kronik Yang Menjalani Hemodialisa: Sebuah Study Kasus
DOI:
https://doi.org/10.35747/hmj.v2i2.930Keywords:
Haemodialisa, depresi, gagal ginjal kronik, logoterapi medical miniastryAbstract
Depresi merupakan gangguan kejiwaan yang terjadi pada semua tingkat usia dan sering muncul sebagai dampak hemodialisa. Logo therapy medical miniastri merupakan salah satu terapy klien gagal ginjal kronik agar klien mampu bertahan hidup, mendapatkan kembali makna hidupnya, menyadari potensi yang dimiliki serta terhindar dari depresi. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan study kasus pada 4 klien gagal ginjal kronis , memiliki kondisi fisiologis stabil ditandai dengan tidak menggunakan alat bantu pernafasan dan sudah mejalani haemodialisa lebih dari 3 bulan . Hasil penelitian menunjukkan logoterapi medical miniastry pada keempat kasus adalah terdapat penurunan tingkat depresi dari sedang menjadi ringan, klien lebih sabar, lebih adaptif, dan menyadari perilaku terbaik yang harus dilakukan untuk mengatasi masalah kesehatannya.. Peneliti menyarankan mengaplikasikan Teori Keperawatan logotherapy medical miniastri pada klien gagal ginjal yang menjalani haemodialisa .
References
Andrade, C.P., Sesso, R.C. (2012) Depression in Chronic Kidney Disease and Hemodialysis Patients. Sao Paulo: Scires (http://www.sciRp.org/journal/ psych.Vol 3, No.11,974-978
Bastaman. H. D . (2007). Logoterapi: Psikologi Untuk Menemukan Makna Hidup dan Meraih Hidup Bermakna. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
---------. (2007). Logoterapi: psikologis. Alih Bahasa: Wijaya Kusuma.
Edisi II. Jakarta: MitraAksara
Copel, L.C. (2007). Kesehatan Jiwa & Psikiatri, Pedoman Klinis Perawat (Psychiatric and Mental Health Care: Nurse’s Clinical Guide). Edisi Bahasa Indonesia (Cetakan kedua). Alih bahasa: Akemat. Jakarta: EGC
Cukor D, Peterson RA, Coohen SD, Kimmel PL: Depression in end-stage renal diase hemodialysis patients. Nat Clin Pract Nephrol 2: 678-687, 2006
Danesh. N.A. (2007). Relation between depression and sosiodemographic factors. international journal of mental health 1:4pl-9 http://www.ijmhs.com/conten
Hastono, S. P. (2007). Analis Data Kesehatan. Basic Data Analysis For Health Research Training. Depok
Hayes, Steven., Waltz, Thomas., (2010). Acceptance and Commitmant Therapy, In Cognitive Behavioral Therapy in Clinical Practice. New York: The Guilford Press.
Isaacs, A. (2005). Panduan Belajar Keperawatan Kesehatan Jiwa Psikiatrik. Edisi 3. Jakarta: EGC
Jahoda. E. (2000). Can logotherapy help cancer patients? International forum for logotherapy 89-93
Kaplan & Sadock. (2010). Buku Ajar Psikiatri Klinis. Ed 2. Jakarta: EGC
Karantous. Gerogianni, Fotoula P. Babatsikou. Psychological Aspects in Chronic Renal Failure. Health Science Journal (2014).
Kristianingsih.T. (2009). Pengaruh terapi Kognitif Terhadap Perubahan Harga Diri dan Tingkat depresi Pasien Gagal Ginjal Kronik di Ruang Hemodialisa RSUP Fatmawati Jakarta. Tesis-FIK UI. Tidak dipublikasikan
Montgomery, Katherine L. Kirn, Johny S, Franklin, Chintya (2011). Acceptance
NANDA-International. (2015). Nursing Diagnoses: Definition & Classification. UK: Wiley-Blackwell
Nurani .VM dan Mariyanti .S (2013). Gambaran Makna hidup pasien gagal ginjal kronis yang menjalani hemodialisa. Jurnal Psikologi volume 11 no. 1, Juni 2013, Fakultas Psikologi Universitas Esa Unggul Jakarta. UEU-Jurnal-4423-158-468-1-SMpdf.
Potter, P. A & Perry, A.G. (2005). Buku Ajar Fundamental Keperawatan: Konsep, Proses dan Praktik. Alih Bahasa: Yasmin asih. Jakarta: EGC
Rustina, (2012). Gambaran Tingkat Depresi Pada Pasien Gagal Ginjal Kronis Yang Menjalani Hemodialisa di RSUD Dr. Soedarso Pontianak. Tesis Tidak Dipublikasikan.
Stuart, G. W. (2013). Principles and Practice of Psychiatric Nursing. (9th edition). St Louis. Canada: Mosby.Inc.